Polsek Gedangan

Kegiatan Operasi Yustisi Gabungan Forpimka Bersama Banser Kecamatan Gedangan

Kegiatan operasi yustisi gabungan Forpimka bersama Banser kec. Gedangan, berjalan dengan lancar, sasaran operasi Yustisi kali ini yakni penghuni kos kosan yang terlibat paham radikalisme serta kelengkapan identitas diri

Lokasi kos kos an antara lain kos kosanan milik Sdri. Nuraini di Jl.Hayamwuruk no.14 sawotratap dan kos2an milik Sdr.Supriyadi jl.R wijaya No.290 sawotratap

Kekuatan anggota dibagi 2 unit, Unit 1 dipimpin Kapolsek Gedangan Polres Sidoarjo bersama Kepala Desa Sawotratap melakukan pemeriksaan kos kosan milik sdr. Supriyadi, Unit 2 dipimpin Danramil Gedangan bersama Camat Gedangan melakukan pemeriksaan kos kosanan milik Sdri. Nuraini

Yang ikut serta melaksanakan kegiatan tersebut yakni Bapak Camat Gedangan, Kapolsek Gedangan Polres Sidoarjo bersama 10 anggota, Koramil Gedangan bersama 3 anggota, Kepala Desa sawotratap beserta perangkat desa dan Banser 5 orang

Hasil yang dicapai setelah pelaksanakan operasi Yustisi tersebut yakni Tidak diketemukan adanya penghuni kos2an yg terlibat jaringan radikalisme.